Kondisi Terkini Adam Alis: Pulih dari Cedera dan Bicara Level Liga Indonesia vs ACL Two 2025.

Posted by
Bagikan kiriman ini

SPORTSJABAR-Adam Alis yang mengalami cedera sehingga terpaksa menepi untuk masa pemulihan, bersyukur sekarang kondisinya sudah pulih.

“Alhamdulillah sekarang sudah fit, Insya Allah mudah-mudahan bisa dapat kepercayaan pelatih,dan bisa menunjukkan lagi performa terbaik,” ucap gelandang Persib ini.

Ia pun mengonfirmasi terkait perbedaan signifikan dan mendasar antara Liga domestik sama ACL Two.

Menurut dia sama saja,karena sekarang di Liga Indonesia jumlah kuota pemain asing lebih banyak, maka sama saja klub jadi lebih kuat.

“Itu bagus sih buat kita. Apalagi kedalaman skuad kita bagus. Dengan jadwal yang mepet. Dan itu kan tidak ada masalah buat kita,”ujar Adam.(RESTU)

Foto: PERSIB.CO.ID

Leave a Reply